Senin, 26 November 2012

Chip Online Indonesia

Chip Online Indonesia


Ini Harga Nokia Asha 205, 205 DS, dan 206 DS

Posted:

Pada acara hari ini, Nokia meluncurkan 3 seri Asha terbarunya yaitu Asha 205, 205 DS, dan 206 DS. Lihat artikel ini untuk tahu kapan dipasarkan dan berapa harganya.

Square Enix Buka Studio Game di Surabaya

Posted:

Square Enix berencana membuka studio game di Surabaya, Jawa Timur. Hal tersebut diungkapkan Sales & Marketing Division Square Enix Hayato Sawada, saat ditemui di ajang "Temu Bisnis Permainan Interaktif" - PPKI 2012, di Jakarta, Minggu (25/11).

iPad Kuasai 88 Persen Pasar Penjualan Tablet pada Black Friday

Posted:

iPad menjadi gadget terlaris, dengan pangsa pasar 88,3 persen dari seluruh tablet yang terjual selama momen Black Friday dan Thanksgiving di Amerika Serikat beberapa hari lalu

5 Alasan Menguntungkan Menulis Blog

Posted:

Pernahkah Anda mendapat sindiran panas karena ada seseorang yang sirik dengan asyiknya rutinitas menghabiskan waktu dengan kegiatan nge-blog?

Fuuvi Megane Eye Glasses, Kamera Unik Berbentuk Kacamata

Posted:

Sepertinya Jepang tidak pernah kehabisan ide untuk selalu berinovasi menciptakan produk yang unik, serta berkualitas. Salah satu produk keren datang dari produsen kamera, Fuuvi. Fuuvi memperkenalkan kamera berbentuk kacamata.

Nexus 4 Alami Masalah pada Bagian Earpiece

Posted:

Sejumlah pengguna Nexus 4 melaporkan keanehan yang terjadi pada bagian earpiece produk terbaru dari Google tersebut. Mereka melaporkan bahwa, terdengar dengungan dan suara 'klik' dari bagian earpiece ataupun pada bagian kamera.

Pasar e-commerce Black Friday Tembus 1 Miliar Dolar

Posted:

Hasil pengolahan data dari ComScore menyebutkan bahwa perbelanjaan online di hari spesial tersebut telah membukukan angka 1 miliar dolar Amerika.

Inikah Fitur Terbaru iOS 7?

Posted:

Di YouTube, ada sebuah video unik yang menampilkan konsep tentang iOS 7. Salah satunya berjudul "iOS Resizable App Icons Concept". Dalam video tersebut, telihat bahwa tiap ikon aplikasi yang diletakkan di home screen dapat diubah ukurannya, dan dijadikan sebagai sebuah widget.

Samsung Gugat iPad Mini, Apple Gugat Galaxy Note II

Posted:

Pertarungan Apple dan Samsung dalam hal hak paten ternyata belum berakhir. Tak lama setelah Samsung menuduh Apple melanggar paten dalam iPad Mini, dan sejumlah produk barunya, Apple menyerang balik.

5 Juta Unit Samsung Galaxy Note II Terjual di Seluruh Dunia

Posted:

Samsung boleh berbangga hati. Pasalnya, phablet andalannya, Samsung Galaxy Note II, telah terjual sebanyak 5 juta unit di seluruh dunia.

Suami di Arab Saudi Diperingatkan via SMS Jika Istri Mereka ke Luar Negeri

Posted:

Perempuan di Arab Saudi kini dipantau oleh pemerintah menggunakan sistem elektronik yang melacak tiap gerakan lintas perbatasan, memberi peringatan kepada penjaga mereka melalui SMS ketika mereka berusaha meninggalkan negara itu.

Facebook Promosikan Android untuk Karyawannya

Posted:

TechCrunch melaporkan, Facebook bahkan memasang dua buah poster besar untuk menunjukkan seberapa besar keinginan Facebook agar karyawannya menggunakan sistem operasi dengan logo robot hijau itu.

Microsoft Segera Rilis Windows Phone 7.8

Posted:

Vice Presiden Microsoft untuk daerah China Daratan mengungkapkan bahwa, upgrade untuk Windows Phone 7.8 akan digulirkan ke publik dalam waktu beberapa pekan ke depan. Sebelumnya, dia berjanji software tersebut akan dirilis sebelum akhir tahun ini.

Samsung Hentikan Suplai Baterai iPad dan MacBook

Posted:

Apple dilaporkan telah mengganti penyuplai baterai untuk iPad dan MacBook. Apple yang sebelumnya menggunakan baterai buatan Samsung, kini beralih ke perusahaan China bernama Amperex Technology Limited dan Tianjin Lishen Battery.

Gambar BlackBerry 10 Seri L Kembali Bocor ke Publik

Posted:

Gambar perangkat baru keluaran Research In Motion (RIM), BlackBerry 10, kembali bocor ke publik. Kali ini, gambar BlackBerry 10 seri L tampak bersebelahan dengan Blackberry Bold 9700.

Gangnam Style Pecahkan Rekor Justin Bieber di YouTube

Posted:

Video "Gangnam Style" oleh PSY, penyanyi nyentrik asal Korea Selatan, memecahkan rekor penonton terbanyak di YouTube, mengkudeta posisi video klip "Baby" Justin Bieber.

Sony Cybershot DSC-RX100

Posted:

Harga: N/A

Kelebihan:
- Sensor besar membuat noise gambar menjadi rendah, autofokus cepat, ukuran kecil.

Kekurangan:
- Resolusi gambar yang besar membuat recording time terasa lambat.

Highlights:
Kamera canggih berfiture lengkap dengan ukuran yang kecil. Membuat perjalanan jadi lebih menyenangkan karena bawaan jadi lebih ringkas.

Olympus Tough TG-1

Posted:

Harga: N/A

Kelebihan:
- Bodi kuat, tahan air, ketajaman gambar tinggi, warna gambar natural, noise cukup rendah.

Kekurangan:
- Ukuran bodi cukup besar, pengoperasian menu kamera kurang nyaman, LCD kurang cerah.

Highlights:
Bagi Anda yang suka berpetualang, daya tahan bodi Olympus TG-1 menjadi daya tarik yang sangat menggiurkan. Tahan banting, bisa digunakan di bawah, dan mampu bekerja di suhu dingin. Kualitas gambarnya pun cukup baik. Ketajamannnya tinggi, karakter warnanya natural.

Canon Powershot D20

Posted:

Harga: IDR4,5 Jutaan

Kelebihan:
- Kinerja foto & video di bawah air baik, lensa IS tajam, desain ergonomis, dilengkapi GPS geo-taging.

Kekurangan:
- Shutter lag terbilang lambat, autofocus lambat pada kondisi rendah cahaya, GPS tidak bekerja di dalam air.

Highlights:
Merekam kehidupan di bawah air, baik itu ekologi laut maupun sekedar dokumentasi saat berenang, sepertinya sedang menjadi tren baru saat ini. Canon PowerShot D20, merupakan salah satu pilihan yang cukup tepat. Secara keseluruhan D20 tampil menakjubkan secara kinerja dan kualitasnya. Kamera ini juga dilengkapi banyak feature dan mode video yang sangat baik di kelas compact underwater.

Tabulet Octa Duos Hadir di Indonesia

Posted:

Setelah diperkenalkan pada ajang Indocomtech 2012, Tabulet mulai memasarkan Tabulet Octa Duos ke pasar Indonesia.

Layanan Roaming AXIS BlackBerry 24 Jam Tanpa Batas

Posted:

Research In Motion (RIM) Indonesia, bersama dengan AXIS, menawarkan layanan unlimited BlackBerry roaming service 24 jam dengan harga Rp49.000 per hari.

Kenali Mobil Google Street View

Posted:

Google menerjunkan 10 lebih mobil yang dilengkapi kamera khusus. Kamera tersebut memiliki 15 lensa yang dapat mengambil foto hingga 360 derajat dan diletakkan di atap mobil yang disediakan Google.

80 Persen Perusahaan Alami Peningkatan Kompleksitas Data Center

Posted:

Symantec Corp. kemarin (22/11) mengumumkan bahwa 79 dari organisasi/perusahaan melaporkan adanya peningkatan kompleksitas dalam data center. Data tersebut didapat dari survei yang dilakukan oleh Symantec selama tahun 2012.

CHIP This Week, 10 Berita yang Perlu Anda Tahu Pekan Ini

Posted:

Tak terasa kita sudah sampai di penghujung minggu. Karena bermacam aktivitas dan kesibukan, bisa saja Anda melewatkan beberapa berita penting dari dunia teknologi informasi.

Update Browser Anda untuk Tingkatkan Keamanan

Posted:

Statistik menunjukan bahwa 23% pengguna tidak menginstal versi terbaru dari web browser yang mereka gunakan. Dari 23% ini, hampir sepertiganya (14,5%) memiliki versi sebelum di-upgrade dan sisanya (8,5%) menggunakan versi usang atau versi lama. Artinya, sekitar 1 dari 10 pengguna Internet menggunakan web browser yang sangat usang untuk mencek akun bank dan informasi pribadi lainnya.

Latihan UN-SMA Online Melalui Paseban.com

Posted:

Ada lagi satu produk aplikasi dari Paseban, Latihan Ujian Nasional SMP yang bisa Anda akses secara online. Sebelumnya, pernah hadir pula aplikasi serupa yang hingga saat ini masih bisa Anda gunakan, yakni Latihan UN-SMA Online, Latihan SNMPTN Online dan Latihan UK Guru Online.

NEC Kembangkan Analisis DNA Portabel

Posted:

Perusahaan komputer asal Jepang, NEC Corp. baru-baru ini mengumumkan bahwa mereka mengembangkan analisis DNA portabel, yang dapat dibawa ke mana-mana untuk mempermudah polisi mengalisis kejahatan.

Jelang Peluncuran BlackBerry 10, Saham RIM Melonjak 17%

Posted:

Saham Research In Motion (RIM) mengalami kenaikan sebesar 17%. Kenaikan yang cukup drastis ini diperkirakan karena potensi keberhasilan sistem operasi baru milik RIM BlackBerry 10, yang akan diluncurkan pada 30 Januari tahun depan.

Indosat Bundling Android Huawei ASCEND Y200

Posted:

Huawei Ascend Y200 dibandrol dengan harga Rp999.000, ditambah Internet 250 MB selama 6 bulan. Program bundling ini diluncurkan serentak di 10 kota di Indonesia, yaitu Jabodetabek, Semarang, Jogja, Surabaya, Bandung, Padang, Medan, Palembang, Kalimantan dan Sulawesi.

IBM Jalin Kerja Sama dengan Bank Ekonomi

Posted:

Kamis lalu (22/11), IBM mengumumkan bahwa salah satu lembaga keuangan yang terkemuka di Indonesia, Bank Ekonomi Raharja, telah mengimplementasi server IBM Power Systems dan produk IBM System Storage DS8700 kelas enterprise dalam mempercanggih sistem perbankan intinya.

HTC Sangkal Bayar Denda USD6-8 kepada Apple

Posted:

HTC menyangkal bahwa mereka membayar denda kepada Apple sebesar USD6-8 untuk setiap smartphone yang mereka jual. Mereka mengaku senang dengan perjanjian dengan Apple, dan semuanya berakhir dengan baik.

Facebook Berbagi Data Pengguna dengan Instagram

Posted:

Facebook akan berbagi data pengguna dengan Instagram, layanan berbagi foto yang mereka akuisisi seharga USD715 juta beberapa waktu lalu. Tujuannya, Facebook ingin mendapat informasi lebih lengkap mengenai penggunanya untuk menjadi target para pengiklan.

Lenovo Tawarkan Ultrabook Murah di Program Promo Akhir Tahun

Posted:

Lenovo tutup tahun 2012 dengan menawarkan harga khusus untuk Ultrabook maupun notebook dan netbook melalui program Promo Akhir Tahun.

Dapatkan Nilai Bisnis Maksimum dengan CA Clarity PPM 13.1

Posted:

CA Technologies mengumumkan pengembangan baru yang inovatif untuk CA ClarityTM Project and Portofolio Management (PPM).

Telkomsel Bangun Konten Kreatif Bersama Mitra VAS

Posted:

Telkomsel bersama 150 mitra Value Added Service (VAS) dan Content Service Partner menandatangani nota kesepahaman (Customer Charter) sebagai komitmen untuk meningkatkan kepuasan dan kenyamanan pelanggan layanan mobile content.

LG Kidspad, Tablet Mungil untuk Si Kecil

Posted:

LG Korea mulai memasarkan tablet khusus untuk si kecil yang aktif, LG Kidspad seri ET720.

Infografik 30 Tahun Karya Autodesk

Posted:

Autodesk Inc., perusahaan di bidang software 3D untuk desain, perancangan, dan hiburan, merayakan 30 tahun karyanya dalam membantu penggunanya mendesain menvisualisasikan, dan menyimulasikan ide-ide mereka.

Lenovo Catat Kenaikan Signifikan di Pasar PC Indonesia

Posted:

Lenovo berhasil meningkatkan penetrasi di pasar PC Indonesia, meski secara keseluruhan pengiriman PC turun drastis, yakni 8,3 persen atau 4,5 persen YoY ke posisi 1,19 juta unit pada kuartal ketiga.

Manipulasi Keuangan, Hewlett-Packard Rugi USD8,8 Miliar

Posted:

Hewlett-Packard baru-baru ini menegaskan bahwa terjadi penipuan keuangan sehubungan dengan akuisisi HP terhadap sebuah perusahaan perangkat lunak bernama Autonomy pada tahun 2011 sebesar USD11,1 miliar.

10 Aplikasi Multimedia Terbaik untuk Gadget 3G

Posted:

Untuk mendapatkan kepuasan, pastikan di dalam gadget tersebut tersemat prosesor berkualitas tinggi dari Qualcomm yang bernama Snapdragon. Jika sudah memiliki gadget 3G, Anda harus menambahkan serangkaian aplikasi multimedia yang keren. Berikut ini adalah beberapa rangkuman aplikasi multimedia terbaik

Lenovo Ungkap ThinkPad X1 Carbon Touch Windows 8

Posted:

Akhir Agustus lalu, CHIP pernah mengabarkan perihal kehadiran Lenovo ThinkPad X1 Carbon. Kini, Lenovo membocorkan kehadiran ThinkPad seri yang sama dengan penambahan fitur layar sentuh.

Cross dan Mito Goyang Dominasi Nokia dan Samsung di Indonesia

Posted:

Ponsel berbasis Android masih mendominasi Indonesia dengan pangsa pasar 64 persen dari 15,5 juta unit total perangkat yang dikirim selama Q3 tahun 2012.

Microsoft Berikan Kode Pengaktifan untuk Windows 8 Bajakan

Posted:

Tunggu dulu, jangan senang dan langsung mengunduh atau membeli Windows 8 bajakan karena Microsoft memberikan kode pengaktifan tersebut secara tak sengaja.

Masyarakat Indonesia Makin Gemari Mobile Blogging

Posted:

Berdasarkan tren terkini, terbukti bahwa fitur yang kini paling diminati pengguna WeChat di Indonesia tidak hanya layanan chatting-nya yang disertai dengan beragam emoticon menggemaskan atau pun fitur 'Hold to Talk' sebagai alternatif penghemat pulsa, tapi juga fitur 'Moments'.

Kaspersky Security for Virtualization, Solusi Keamanan Terbaik di Amerika Latin

Posted:

Kaspersky Lab mengumumkan bahwa Kaspersky Security for Virtualization memenangkan penghargaan "Best Security Solution for Virtual Terminals"dalam CompuChannel Awards 2012 dan 2012 PC World Latin America Awards, yang diadakan di Miami, Florida.

Kerja: Kapan Pun, di Mana Pun, Bagaimana Pun

Posted:

Mengingat persepsi kerja berubah dari tempat kita yang kita datangi, menjadi apa yang kita lakukan, perusahaan-perusahaan memahami bahwa memberi orang kemampuan untuk bekerja dari mana saja, kapan saja, adalah situasi yang menguntungkan bagi semua orang.

Samsung Siapkan Penerus Galaxy S3

Posted:

Rumor yang beredar menyebutkan Samsung tengah menyiapkan penerima tongkat estafet dari S III, yaitu Galaxy S IV.

Lumia Apps Olympiad: Kompetisi Membangun Apps Windows Phone 8 dari Beragam API

Posted:

Bertajuk "Lumia Apps Olympiad", Nokia Indonesia dan Microsoft Indonesia yang turut didukung oleh Radya Labs menantang para developer muda tanah air, terutama mahasiswa untuk berpartisipasi dalam sebuah kompetisi mengembangkan aplikasi platform Windows Phone 8 yang diangkat dari beragam API.

Akhirnya, Microsoft Selidiki Masalah di Windows Phone 8

Posted:

Microsoft akhirnya turun tangan untuk menyelidiki penyebab berbagai masalah di Windows Phone 8 (WP8). Langkah ini diambil terkait keluhan pengguna smartphone HTC 8X dan Nokia Lumia 920.

Google Janji Perbaiki Bug di Android 4.2

Posted:

Kabar gembira bagi Anda pengguna Android 4.2. Google berjanji segera memperbaiki bug yang meniadakan kegiatan di bulan Desember pada perangkat Anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar