Senin, 06 Mei 2013

Chip Online Indonesia

Chip Online Indonesia


GRID, Solusi Personal Cloud dari NVIDIA

Posted:

Baru-baru ini NVIDIA memperkenalkan teknologi terbarunya berupa solusi server yang bisa dikendalikan melalui jarak jauh. Solusi personal cloud tersebut bernama GRID.

Smart Beam, Proyektor Terkecil Telah Hadir di Indonesia

Posted:

Astrindo Starvision baru saja mengumumkan kerja sama dengan SK Telecom Co Ltd dari Korea Selatan untuk mendistribusikan secara ekslusif produk projector terkecil didunia, Smart Beam di Indonesia. Projector ini sendiri sudah diluncurkan di wilayah Eropa dan beberapa Negara di Asia.

Ada Satu Juta Pengguna LinkedIn di Singapura

Posted:

LinkedIn mengumumkan bahwa keanggotaan di Singapura mencapai satu juta pengguna, kurang lebih dua kali lebih banyak dari 2011 ketika LinkedIn hadir pertama kali di negeri itu. Secara global, situs ini menarik lebih dari dua orang anggota baru setiap detik, dan memiliki lebih dari 200 juta anggota di seluruh dunia.

NVIDIA Pamerkan Project Shield Android Gaming Portable

Posted:

Setelah penampilan perdananya pada CES 2013, NVIDIA akhirnya siap memasarkan NVIDIA Project Shield, yaitu sebuah Android gaming portable dengan retinal 5 inch 720p touchscreen, base reflex speaker, dan berbagai pilihan konektivitas yang lengkap, termasuk HDMI, USB, dan Audio port.

Cina Teratas Dalam Daftar Negara Sumber Serangan Siber

Posted:

Selain mencatat kenaikan kecepatan internet global, Akamai juga menyoroti lalu lintas serangan, serta port yang sering diserang. Tak hanya itu, untuk pertama kalinya Akamai juga memberikan informasi mengenai serangan DDoS yang dilaporkan oleh para pelanggan Akamai.

Akamai: Rata-Rata Kecepatan Koneksi Global Meningkat 5 Persen

Posted:

Kuartal demi kuartal, rata-rata kecepatan koneksi global meningkat 5 persen menjadi 2,9 Mbps. Lebih jauh lagi, 98 negara/wilayah yang memenuhi kualifikasi mengalami kenaikan kecepatan internet dari kuartal ketiga 2012, berkisar dari 0,1 persen seperti yang terjadi di Belanda dan Luxemburg hingga 23 persen di Pantai Gading.

Kelebihan smartphone dalam keseharian

Posted:

Pada kesempatan kali ini, saya akan mengajak anda untuk mengetahui hal-hal menarik apa yang dimiliki oleh ponsel pintar, hingga membuat orang-orang "berduit" kepincut dengannya. Jika anda belum pernah menggunakan ponsel pintar smartphone, mungkin anda akan sedikit heran, mengapa orang-orang rela mengeluarkan jutaan rupiah untuk sebuah ponsel pintar. Sedangkan, ponsel seharga Rp.1 juta-pun sudah memadai untuk melakukan hal-hal mendasar, seperti telepon, SMS, MMS, dan sebagainya.

CHIP TWEEK: Multiply Gulung Tikar, HTC One, Bocoran Galaxy Note III dan Lainnya

Posted:

Banyak berita mengejutkan yang terjadi selama pekan pertama Mei ini. Salah satunya adalah situs jual beli Multiply.com, yang mengumumkan akan gulung tikar, perangkat HTC One yang telat hadir di Indonesia. Simak selengkapnya di CHIP TWEEK berikut ini.

Iklan Samsung: Ingin Keren, Beralihlah ke Galaxy S4

Posted:

Samsung meirlis iklan untuk memperomosikan ponsel pintar andalannya, Galaxy S4. Dalam iklan tersebut, Samsung menekankan bahwa pengguna yang beralih menggunakan S4 sudah keren. "Apakah kau mendengar itu? Aku keren." demikian salah satu penggalan kalimat dalam iklan tersebut.

Telkomsel Gandeng Nokia Kembangkan Konten Lokal

Posted:

Menurunnya pengguna SMS dan panggilan telepon yang diakibatkan kian maraknya aplikasi komunikasi mobile yang menggunakan paket data, berimbas pada revenue Telkomsel. Untuk menanggulangi tersebut, disela peluncuran Nokia Lumia 520 Jumat (3/5) di Hotel JS Luwansa, Jakarta, Telkomsel menggandeng Nokia merangkul para developer untuk membuat ekosistem dan membangkitkan industri kreatif bagi para developer lokal dengan menghadirkan TEMAN DEV (Telkomsel Application Developer).

Mengenal Metode Pengiriman data CSMA CA dan CSMA CD

Posted:

Pada artikel pertama saya ini, saya hanya bisa mengisi dengan materi tentang metode pengiriman data , yaitu CSMA CD dan CSMA CA. Dimana metode pengiriman data ini dilakukan untuk mengirim data seperti mendownload dari server ke komputer kita ataupun kita melakukan transfer file.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar